Bukan Sekedar KAMUS!

loading...

Bagian tulang badan manusia | Nama ilmiah tulang badan

Bagian-bagian tulang badan manusia dan nama ilmiahnya. Tulang badan adalah tulang yang berada di bagian badan manusia, yaitu sebatas kepala kebawah dan batas kaki ke atas. Tulang badan terdiri dari bagian. Untuk mengetahui bagian-bagian tulang badan manusia, silah baca artikel di bawah ini tentang bagian-bagian tulang badab dan nama ilmiahnya.

Bagian Tulang badan Manusia dan nama ilmiahnya

1. Tulang Belakang (os.trunca)

  • Tulang leher (os.vertebrae cervicale)
  • Tulang punggung (os.vertebrae thoracalis)
  • Tulang pinggang (os.vertebrae lumbalis)
  • Tulang kelangkang (os.vertebrae cacrum)
  • Tulang ekor (os.vetebrae cocigeus)

2. Tulang dada (os.sternum)

  • Tulang hulu (os.manubrium sterni)
  • Tulang badan (os.corpus sterni)
  • Tulang Taju pedang (os.proccesus xyphoideus)

3. Tulang rusuk (os.custae)

  • Tulang rusuk sejati (os.costae vera)
  • Tulang rusuk palsu (os.costae sporia)
  • Tulang rusuk melayang (os.costae fluctuantes)

4. Tulang bahu

  • Tulang belikat (os.scavula)
  • Tulang selangka (os.clavicula)

5. Tulang panggul (os.pelvis revillis)

  • Tulang usus (os.ichium)
  • Tulang duduk (os.cosae)
  • Tulang kemaluan (os.pubis)
  • Tulang pinggul (os.pelvis)

Untuk mengetahui secara detail pengertian dan definisi tulang yang menjadi bagian tulang badan, silahkan klik pada link yang bersangkutan.

 

loading...
Bagikan :
Back To Top