Bukan Sekedar KAMUS!

loading...

Batu Gneiss – Batu Genes | Contoh Batuan Metamorf

Contoh batuan Metamorf: Batu Gneiss – Batu Genes. Batu Gneiss atau batu Genes adalah batuan yang terbentuk dari hasil metamorfosisme batuan beku dalam temperatur dan tekanan yang tinggi. Dalam Gneiss dapat diperoleh rekristalisasi dan foliasi dari kuarsa, feldspar, mika dan amphibole.

Karakteristik batu Gneiss

Asal

Warna
Ukuran butir
Struktur
Komposisi
Derajat metamorfisme
Ciri khas
:Hasil Metamorfisme batuan pluto granit, shale dan siltstone
:Putih kebau-abuan
:Medium – Coarse Grained
:Foliated (Gneissic)
:Kuarsa, feldspar, amphibole, mika,dll
:Tinggi
:ternampak lapisan kuarsa dan feldspar yang berselang seling dengan lapisan amphibole dan mika

Kegunaan dan manfaat batuan Gneiss – Genes

Batu Gneiss atau genes banyak digunakan dan manfaatkan untuk membuat barang kerajinan seperti asbak, jambangan bunga dan patung.

loading...
Bagikan :
Back To Top