Bukan Sekedar KAMUS!

loading...

Kamera adalah | Pengertian dan Definisi

Pengertian dan definisi kamera. Kamera adalah alat yang digunakan untuk memotret atau mengambil gambar suatu benda dalam bentuk foto. Kamera bekerja dengan cara kerja optik. Pada kamera terdapat lensa yang fungsinya untuk membentuk gambar benda pada film dengan bantuan cahaya. Karena itu kamera juga sering di sebut alat lukis cahaya.

Mekanisme pengambilan gambar menggunakan kamera beragam. Ada yang sederhana dengan kualitas gambar yang pas-pasan, ada juga yang kompleks dengan kualitas gambar yang sangat bagus. Berdasarkan mekanisme kerjanya, kamera di bedakan menjadi 2, yaitu kamera film dan kamera digital. untuk mengetahui lebih detail tentang kedua jenis kamera tersebut silah menunggu artikel Kamus Q berikutnya.

loading...
Bagikan :
Back To Top