Bukan Sekedar KAMUS!

loading...

Sekilas tentang bekerja di MALAYSIA

Pemerintah Malaysia mengizinkan tenaga kerja terampil dan tidak terampil dari Bangladesh, Indonesia, Thailand, Pakistan and Philippine untuk bekerja di berbagai sektor, antara lain:
• Perkebunan
• Kontruksi
• Pabrik
• Jasa
Dengan Syarat:
• Majikan harus mengajukan lamaran untuk memperkejakan orang asing pada:

Director,
Foreign Workers Division,
Level 2, Block K (South),
Damansara Town Centre,
50550 Kuala Lumpur.

• Calon pekerja Mempunyai dokumen resmi ( pasport, medikal, calon majikan dan pekerjaan)
• Selama masa pengajuan lamaran, calon tenaga kerja harus berada di luar wilayah Malaysia hingga permohonan untuk mendapat Visit Pass disetujui.
• Permohonan di ajukan oleh calon Majikan di kantor Imigrasi terdekat.

Dan Jika Anda ingin kerja ke Malaysia, telah mempunyai Job, tapi binggung dengan cara pengurusannya, Pegawai Depnaker Setempat pasti tidak akan segan membantu anda
loading...
Bagikan :
Back To Top